Echofon - Twitter Apps (Easy to Use) by BlogERCH

Share

Echofon - Twitter Apps (Easy to Use)

INTRODUCTION
Twitter adalah sebuah situs mikroblog dan situs web jejaring sosial yang memberikan fasilitas bagi pengguna untuk mengirimkan "pembaharuan" berupa tulisan teks dengan panjang maksimum 140 karakter.

Twitter didirikan pada Maret 2006 oleh perusahaan rintisan Obvious Corp. Kata twitter secara harfiah berarti 'berkicau'.Situs ini mempunyai konsep blog mikro dalam penggunaannya.Di Indonesia situs jejaring sosial ini mempunyai pengguna aktif yang cukup banyak.

Kesuksesan Twitter membuat banyak situs lain meniru konsepnya, kadang menawarkan layanan spesifik lokal suatu negara atau menggabungkan dengan layanan lainnya. Suatu sumber bahkan menyebutkan bahwa paling tidak ada 111 situs web yang memiliki layanan mirip dengan Twitter

Source by : Wikipedia

ECHOFON

Aplikasi desktop yang memudahkan kita untuk nge-tweet, dibandingkan dengan Tweetdeck yang bebannya berat dan Installnya susah. Sebuah plugin firefox yang memungkinkan pengguna untuk memperbarui profil mereka sementara browsing internet. Sebelumnya bernama Twitterfox.

Requirements:
1. Mozilla Firefox (Berminat firefox versi CCPB Kaskus?)
2. Echofon
Source taken from Kaskus
Download Echofon disini
1 Comments
Tweets
Responds

Provide your comments in the form below. If there is no website or blog, you can use the anonymous

Setiap komentar di blog ini akan dimoderasi oleh pengelola situs, dengan demikian tidak menutup kemungkinan pengelola situs menghapus setiap komentar yang melakukan penghinaan berlebihan, spam, referral link, hal yang berbau sara, porno, iklan (tanpa pemberitahuan sebelumnya) dan hal lainnya yang serupa. --- Baca Ketentuan

~ErcH~

Facebook

Random Post


Recent Post

Label:
Recent Posts